

Senin, 4 Juli 2022 Pukul 07.30 sd selesai bertempat RT 003/005 Karangjati, Kelurahan Cangkrepkidul dilaksanakan acara selamatan dimulainya pembangunan talud tahun anggaran 2022. Acara diawali dengan pembacaan Tahlil, Sambutan Lurah Cangkrepkidul dan Sambutan Camat Purworejo Ibu Nurfiana, S,STP, MM. Pembangunan talud akan memperlancar jalan pintas menuju Dusun Projayan, meningkatan akses jalan dan meningkatan ekonomi masyarakat.